ENGKAU ADA DALAM SEGALA RASA
Kupanjatkan doa pada ENGKAU dalam suka
dan dalam segala rasa
kuingat ENGKAU saat lara dan di saat tawa
kusapa ENGKAU di kala miris dan di kala tangis
kusambangi ENGKAU
dengan sebaris kata kata
sebaris rasa
sebaris peneguhan asa
tatap mata tua ku
dan semoga ENGKAU sunggingkan senyum meski terbata...
21 Oktober 2012
dan dalam segala rasa
kuingat ENGKAU saat lara dan di saat tawa
kusapa ENGKAU di kala miris dan di kala tangis
kusambangi ENGKAU
dengan sebaris kata kata
sebaris rasa
sebaris peneguhan asa
tatap mata tua ku
dan semoga ENGKAU sunggingkan senyum meski terbata...
21 Oktober 2012
Tidak ada komentar:
Posting Komentar